Selamat Hari Batik Nasional - News - BPS-Statistics Indonesia Temanggung Regency

Pengajuan Rekomendasi Kegiatan Statistik oleh Instansi Pemerintah dapat Dilakukan Melalui : https://romantik.web.bps.go.id

Layanan Online Pelayanan Statistik Terpadu Dapat Dilakukan Melalui: Email bps3323@bps.go.id dengan Subjek "Permintaan Data", WhatsApp di Nomor: 0898-8029-320, dan Akses ke https://pst.bps.go.id

Download Aplikasi SiAgung Melalui: http://s.bps.go.id/Apk_SiAgung

Selamat Hari Batik Nasional

Selamat Hari Batik Nasional

October 2, 2020 | Other Activities


Batik: Khasanah Bangsa yang Tak Lekang oleh Masa
Tahukah, #SahabatData?
Sejak tanggal 2 Oktober 2009, UNESCO telah menetapkan Batik Indonesia sebagai Warisan Kemanusiaan untuk Budaya Lisan dan Non-bendawi. Oleh karena itu, setiap tanggal 2 Oktober di Indonesia diperingati sebagai Hari Batik Nasional.
Batik merupakan salah satu khasanah bangsa Indonesia yang tetap lestari hingga kini. Motif/corak, warna serta model pakaian batik pun bervariasi.
Tak hanya pantas dikenakan oleh kaum "sepuh", kaum mudapun elok mengenakannya. Batik bukan hanya selembar kain untuk busana, melainkan budaya, jati diri, dan indentitas bangsa.
Selamat Hari Batik Nasional #SahabatData ! Kalian bangga kan memakai batik? Kalau #Statmin sih bangga banget dong!
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kabupaten Temanggung (Statistics Of Temanggung Regency)Jl. Suwandi Suwardi Temanggung 56229 Jawa Tengah Indonesia

Telp (0293) 491149 Faks (0293) 491149

Mailbox : bps3323@bps.go.id

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia