Briefing Petugas Survei Industri Mikro dan Kecil (IMK) Tahunan BPS Kabupaten Temanggung - News - BPS-Statistics Indonesia Temanggung Regency

Pengajuan Rekomendasi Kegiatan Statistik oleh Instansi Pemerintah dapat Dilakukan Melalui : https://romantik.web.bps.go.id

Konsultasi Terkait Statistik Dapat Dilakukan Melalui: https://silastik.bps.go.id

Layanan Online Pelayanan Statistik Terpadu Dapat Dilakukan Melalui: Email bps3323@bps.go.id dengan Subjek "Permintaan Data", WhatsApp di Nomor: 0898-8029-320, dan Akses ke https://pst.bps.go.id

Briefing Petugas Survei Industri Mikro dan Kecil (IMK) Tahunan BPS Kabupaten Temanggung

Briefing Petugas Survei Industri Mikro dan Kecil (IMK) Tahunan BPS Kabupaten Temanggung

August 2, 2023 | BPS Activities


Hai #SahabatData
Industri Mikro dan Kecil (IMK) merupakan salah satu usaha yang berperan sebagai penggerak perekonomian daerah. Kelompok usaha ini sudah terbukti tahan terhadap berbagai goncangan ekonomi. Selain itu, IMK juga memiliki kontribusi atau peranan yang cukup besar, seperti perluasan kesempatan kerja dan penyerapan tenaga kerja serta penurunan tingkat pengangguran disuatu daerah.
Pada tanggal 31 Juli 2023, BPS Kabupaten Temanggung telah melakukan kegiatan Briefing Survei Industri Mikro dan Kecil (IMK) Tahunan 2023. Petugas yang dipilih merupakan petugas yang berasal dari beberapa wilayah di Kabupaten Temanggung yang menjadi sasaran sampel survei ini.
Tahap Pemutakhiran wilayah Survei IMK ini akan dilaksanakan pada Bulan Agustus dan pendataan secara lengkap dilaksanakan pada Bulan September. Kegiatan ini dilaksanakan untuk nantinya mendapatkan informasi dan data terkait karakteristik usaha industri skala mikro dan kecil disuatu wilayah.
Bagi #sahabatdata yang menjadi sampel Survei IMK terima kedatangan petugas kami ya…
Semoga kegiatan ini berjalan lancar dan data yang dihasilkan berkualitas sehingga mampu menjadi salah satu alat penentu kebijakan pembangunan ke depan.
#imktahunan2023
#bpskabupatentemanggung
@bpsprovjateng
@bps_statistics
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kabupaten Temanggung (Statistics Of Temanggung Regency)Jl. Suwandi Suwardi Temanggung 56229 Jawa Tengah Indonesia

Telp (0293) 491149 Faks (0293) 491149

Mailbox : bps3323@bps.go.id

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia