15 April 2021 | Kegiatan Statistik
Hai #sahabatdata
Pada tanggal 15-16 April 2021 dilakukan briefing petugas digitalisasi titik bangunan hasil SP2020. Kegiatan ini dilaksanakan secara virtual, kegiatan ini dibuka oleh Kepala BPS Prov Jawa Tengah. Untuk BPS Kabupaten Temanggung, peserta briefing adalah sebanyak 4 orang mitra dan 3 orang organik BPS.
Berita Terkait
Digitalisasi Titik Bangunan Hasil SP2020
Pengumuman Hasil Seleksi Petugas SP2020 Kabupaten Temanggung
Briefing Petugas VDTW, VHTL, dan SLK 2024
Briefing Petugas Updating Enumeration Area (EA) SLS 2024
Briefing Petugas Lapangan Survei E-Commerce Tahun 2022
Briefing Petugas Survei Ekonomi Rumah Tangga Triwulan IV 2023
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Temanggung (Statistics Of Temanggung Regency)Jl. Suwandi Suwardi Temanggung 56229 Jawa Tengah Indonesia
Telp (0293) 491149 Faks (0293) 491149
Mailbox : bps3323@bps.go.id
Tentang Kami